Pusat Dokumentasi dan Jaringan Hukum Nasional

Bagian Hukum merupakan salah satu dari sembilan bagian yang berada pada Sekretariat Daerah Kabupaten Konawe Kepulauan. Kantor Bagian Hukum merupakan Kantor Hukum/ Pengacara/ Advokat di Kabupaten Konawe Kepulauan. Kantor ini melayani pendampingan kasus hukum pidana, perdata, keluarga, perceraian, pertanahan, serta sengeketa bisnis dan perusahaan.